Simpan sedihmu Pendam yang dalam Jalani hidup seperti kemarin Sebelum hatimu menemukan aku Sebelum mentari dikalahkan malam Dikalahkan malam Di dunia ini Ada hal yang harus kaurelakan Dan kali ini kau harus merelakan aku Usah berpikir Bertarung melawan takdir Simpan sedihmu Pendam yang dalam Jalani hidup seperti kemarin Sebelum hatimu menemukan aku Sebelum mentari dikalahkan malam Dikalahkan malam Aku percaya Ada kekuatan maha dahsyat Yang nanti akan Pertemukan garis perjodohan