Aku pernah bermimpi
Jadi orang hebat di Negeri ini
Ku undang kades, camat, lurah, pejabat
Dan semua menteri
Ku ajarkan mereka
Cara-cara jitu untuk cepat mati
Ya harus korup, curang, rakus, licik
Juga munafik
Aku pun ingin terus bermimpi
Biar aku lihat mereka mampus di sini
Siapkan dirimu sambut hukumanmu
Gak perlu sungkan gak perlu malu
Tentukan harinya biar rakyat tahu
Kau bukan kabur ke negeri sebrang
Ku jelaskan mereka
Cara mati yang ada di negeri ini
Bisa digantung, tembak, suntik, setrum
Di kursi listrik
Aku pun ingin terus bermimpi
Biar aku lihat mereka mampus di sini
Aku pun ingin terus bermimpi
Biar aku lihat mereka mampus di sini
Siapkan dirimu sambut hukumanmu
Gak perlu sungkan gak perlu malu
Tentukan harinya biar rakyat tahu
Kau bukan kabur ke negeri sebrang
Aku pun ingin trus bermimpi
Biar aku lihat mereka mampus di sini
Mampus disini...