Kemenangan hari ini...
Bukanlah berarti kemenangan esok hari
Kegagalan hari ini...
Bukanlah kegagalan esok hari
Tak ada yang jatuh dari langit
Dengan cuma-cuma
Semua usaha dan do'a
Kebenaran hari ini
Bukanlah berarti
kebenaran saat nanti
Kebenaran bukanlah kenyataan
Hidup adalah perjuangan
Tanpa henti-henti
usah kau...
menangisi hari kemarin
Hidup adalah perjuangan
Bukanlah arah dan tujuan
Hidup adalah perjalanan